Mengenal Ikan Air Tawar Lokal Indonesia dan Prospek Budi Dayanya
Dalam rangka mengenaklan Akuakultur dan kajiannya, Program Studi S1 Akuakultur Fakultas Ketahanan Pangan Universitas Negeri Surabaya menyelenggarakan kegiatan bertajuk Aquaculture Fest Jilid 1dengan Narasumber Bapak Rusdianto, S.Si., M.Si; Peneliti Iktiologi dari Pusat Riset Biosistematika dan Evolusi, BRIN.


Indonesa memiliki beragam jenis ikan yang potensial untuk dibudidayakan, misalnya ikan arwana (Scleropages formosus), ikan gurami (Osphronemus goramy), ikan cupang (Betta splendens), ikan belida (Notopterus notopterus), Kajian sistematika dan ekobiologi sangat penting sebagai pijakan sebelum masuk dalam tahapan budi daya. Dengan persiapan dan tahapan budi daya yang tepat, ikan-ikan air tawar lokal dapat dibudidayakan dan mampu memasok kebutuhan pasar.
