Berita Terbaru
Semester Gasal Tahun Ajaran 2025/2026 merupakan momen penting bagi Prodi S1 Akuakultur. Pada semester ini dimulai pembelajaran untuk mahasiswa Akuakultur angkatan pertama. Mahasiswa dan tim dosen antusias menyambut dan memulai pembelajaran.
Ikan nila telah menjadi salah satu komoditas perikanan unggulan Indonesia sejak tahun 2000. Di antara berbagai varietas nila yang ada, Nila Sultana menjadi bintang baru dengan keunggulan luar biasa. Namun, tahukah Anda bahwa tidak semua ikan nila
Kerang darah merupakan salah satu moluska pangan yang bernilai ekonomis. Kerang ini merupakan anggota Famili Arcidae dari genus Tegillarca. Nama lokal kerang darah berasal dari dagingnya yang berwarna me
Ikan koi, yang dikenal sebagai "Nishikigoi" di Jepang, sebenarnya memiliki akar sejarah yang kuat di China, dengan ikan mas (leluhur koi) sudah dibudidayakan di sana sejak 2000 tahun lalu. Menurut sejarahnya, sekitar tahun 1300an masyarakat Tiongk
Ikan Uceng merupakan nama lokal untuk ikan-ikan air tawar berukuran kecil yang termasuk dalam genus Nemacheilus.
S1 Akuakultur FKP Unesa bersinergi dengan dunia industri untuk menyiapkan pembelajaran terbaik adalah menyiapkan kurikulum yang adaptif. Salah satunya dengan menghadirkan stakeholder dan meminta masukan terhadap kurikulum yang dikembangkan. Kali i